Format Factory adalah software gratisan yang berfungsi mengkonversikan multimedia seperti FLV/MP4/MP3/3GP/MPG/AVI/WMV/SWF/WMA/AMR/OGG/AAC/WAV.
Sekalipun gratis namun banyak format multimedia yang didukungnya. seperti :
Video : (MP4/3GP/MPG/AVI/WMV/FLV/SWF)
Audio : (MP3/WMA/AMR/OGG/AAC/WAV)
screenshot tampilan video ke format : JPG/BMP/PNG/TIF/ICO/GIF/TGA dll.
Ukuran file instaler (master) Format factory 1.85 sebesar 16.2 MB.
Jika anda berminat download multimedia converter format factory gunakan link ini Format Factory .
Berikut adalah langkah-langkah menggunakannya :
1. Buka aplikasi format factory
Misalkan kita akan konversi file flash ke mp4, maka pilih tombol All to mp4
2. Kemudian pilih add file
3. Pilih file yang akan di convert misalnya we will not go down flv. Kemudian klik open
4. Klik Ok.
5. Untuk melihat hasil konversi, klik kanan pada file yang ada dalam list, kemudian pilih open output folder
Selamat mencoba.
0 komentar:
Posting Komentar